Sesuai dengan rapat dan keputusan jajaran pengurus PPMKY maka jadwal pelaksanaan Lomba Merpati Kolong Event PPMKY 2016 sudah diputuskan dan ditetapkan, walaupun nantinya jadwal bisa sewaktu-waktu berubah, fleksibel dengan melihat situasi dan kondisi yang ada. Karena melihat antusiasme dari penggemar merpati kolong di Yogya yang bertambah banyak, jumlah Lapak yang berdiri juga semakin banyak, tentunya juga menjadi pertimbangan PPMKY untuk memilih Lapak yang sudah layak dan siap sebagai tempat pelaksanaan lomba.
Walaupun demikian belum semua Lapak yang mengusulkan diri untuk dijadikan arena lomba bisa disetujui, sehingga tentunya belum semua bisa terealisasi, hal itu semoga menjadi perhatian PPMKY, kedepannya mungkin agar seri lomba bisa ditambah. Maka jadwal pelaksanaan Lomba Merpati Kolong Event PPMKY 2016 dapat Anda lihat dibawah ini.
Walaupun demikian belum semua Lapak yang mengusulkan diri untuk dijadikan arena lomba bisa disetujui, sehingga tentunya belum semua bisa terealisasi, hal itu semoga menjadi perhatian PPMKY, kedepannya mungkin agar seri lomba bisa ditambah. Maka jadwal pelaksanaan Lomba Merpati Kolong Event PPMKY 2016 dapat Anda lihat dibawah ini.
Dimulai di bulan maret 2016:
1. LAPAK PALGADING
SLEMAN 18 - 20 maret 2016
2. LAPAK KARANG TAJEM
BANTUL 1-3 april 2016
3. LAPAK GANDUL SLEMAN
15-17 april 2016
4. LAPAK KARANG ANOM
BANTUL 29 april -1 mei 2016
5. LAPAK TEMANGGAL
SLEMAN 13-15 mei 2016
6. LAPAK GUNUNG KELIR
BANTUL 27-29 mei 2016
7. LAPAK DEWATA
KULONPROGO 22-24 juli 2016
8. LAPAK JOGLO BANTUL
5-7 agustus 2016
9. LAPAK BANDUNG
BONDOWOSO SLEMAN 19-21 agustus 2016
10. LAPAK SUMUR BUR
BANTUL 2-4 september 2016
11. LAPAK CEKHETER
SLEMAN 16-18 september 2016
12. LAPAK DADAPAN
BANTUL 30 sept-2 oktober 2016
13. LAPAK HANDAYANI
GUNUNG KIDUL 14-16 oktober 2016
14. LAPAK SANTAN
BANTUL 28-30 Oktober 2016
15. LAPAK MANUNGGAL
PATEN BANTUL 18-20 nopember 2016
CATATAN :
JADWAL TIAP GIRINGAN
DI MULAI BULAN MARET 2016
Pembukaan event PPMKY
di Palgading Sleman ... di sediakan Doorprise antara lain:
- Sebuah sepeda gunung dari Senior Heru Arjuna
Bantul
- Piyikan
dooor berkualitas dari Tim BE
-
Doorprise spontan dari
bos Agung Bintang Ketum
PPMKY
- Dan masih banyak lagi
Juara umum perolehan
poin event PPMKY 2016 Mendapatkan seekor Kambing dari Pak Heru Arjuna Bantul
Sumber: Grup FB PMKY